Pembunuhan Sadis di Desa Paduraksa Kecamatan Sikap Dalam Kabupaten Empat-Lawang, Sumatra Selatan
Daerah | 01-Apr-2024 02:44 WIB | Dilihat : 282 Kali

Kab. Empat Lawang, Bratapos.com - Telah terjadi pembubunahan yang sadis dan kejam seorang Bapak Saiden Bin Mat Ragap umur 60 Tahun Desa Paduraksa Kecamatan Sikap Dalam.
Luka dibagian kepala dihantam benda tajam berdasar keterangan informasi dari masyarakat Bapak Saidin di Bunuh terduga inisialnya (Np) Sabtu 30 Maret 2024.
Sementara waktu motif pembunuhan dan saksi belum bisa dipastikan karena masyarakat menemukan korban sudah tergeletak didepan rumahnya sedirian,sempat seorang awak media menghubungi Kapolsek Ulu-Musi pak Heri membenarkan Bapak Saidin di Bunuh oleh terduga pelaku bapak(NP).
Yang sekarang masih dalam pengejaran karena belum menyerahkan diri,dilain tempat kepala Desa Paduraksa "Alex"menjelaskan juga memang benar bapak Saidin mati terbunuh motif dan penyebabnya belum diketahui karena Meraka masih satu keluarga suami dari Ayuk terduga Bapak (NP).
Sekarang mayat sudah di visum di Puskesmas Sikap Dalam,dan rencana kelurga akan dimakamkan pada hari ini juga kata salah satu keluarganya kepada awak media untuk keterangan lebih lanjut media masih mengali informasi kedepannya (red)
Related Articles


TOPIK TERPOPULER
BERITA POPULER
